Andy's Photo Artwork

Sabtu, 12 September 2009

Gedung Tua


Salah satu gedung tua yang ada di Surabaya...

Kamis, 10 September 2009

Sudut Kota

Pemandangan seperti ini masih bisa kita jumpai di kota yang katanya udah metropolitan. Seandainya dikelolah dengan baik..bisa menjadikan pemasukan buat daerah.

Rabu, 02 September 2009

Jembatan Merah


Di jembatan ini banyak darah tercecer untuk mempertahankan kedaulatan bangsa Indonesia...sebuah tempat yang penuh sejarah, sayang..tempat ini makin lama makin kumuh..tergilas oleh urbanisasi dan modernisasi yang terus menggilas kehidupan kota. Apakah anak cucu kita masih bisa melihat peninggalan sejarah " Jembatan Merah ? ".


Jumat, 24 Juli 2009

Golden Time I

Ini yang saya tunggu - tunggu, mengabadikan matahari terbit dari atas puncak gunung bromo. Rasa capek, lelah, ngantuk, dingin tertebus ketika saya bisa mengabadikan peristiwa ini.
Camera : Olympus FE 110
Lokasi : Gunung Bromo

Langit di lembah BROMO

Langit yang berada diatas seakan - akan pindah di lembah bromo, putih..halus..seperti hamparan kapas di padang pasir.
Camera : Olympus FE 110
Lokasi : Gunung Bromo

Jalur Mobil

Ini Bekas jalur Roda - roda mobil yang menuju ke Pananjakan, menikmati sunrise dari panajakan sungguh sebuah hal yang fantastis..
Camera : Olympus FE 110
Lokasi : Gunung Bromo

Lautan Kabut


Pasir yang terhampar tergantikan oleh kabut lembut yang mengisi setiap sudut gunung. Seperti berada diatas awan rasanya..
Camera : Olympus FE 11o
Lokasi : Gunung Bromo